Polsek Cibeber Rutin Bagikan Nasi Box & Takjil Selama Ramadan

Sabtu, 15 Maret 2025 - 01:13 WIB

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

TrandSatu I Menjelang waktu berbuka puasa, suasana di depan Mapolsek Cibeber, Polres Cilegon, tampak ramai. Sejumlah anggota kepolisian berdiri di halaman Mapolsek, membagikan nasi box dan takjil kepada para pejalan kaki yang melintas.

Kapolsek Cibeber, AKP Atep Mulyana, menyatakan bahwa setiap harinya selama Ramadan, pihaknya membagikan 100 nasi box dan takjil secara gratis.

Baca Juga  4.522 Anggota KPPS Dilantik : dalam menjaga kemurnian suara pemilihan

“Alhamdulillah, setiap hari kami membagikan nasi box dan takjil selama Ramadan sebagai bentuk kepedulian kepada masyarakat,” ujar AKP Atep Mulyana kepada wartawan, Jumat (14/3/2025).

ADVERTISEMENT

ads

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain di bulan Ramadan, AKP Atep Mulyana juga menyampaikan bahwa pihaknya rutin membagikan nasi kotak pada Jumat Berkah di bulan Syawal.

Baca Juga  DPKP Tangerang dan PT Pupuk Indonesia Jamin Ketersediaan Pupuk Musim Tanam

Ia berharap kegiatan sosial ini dapat mempererat hubungan antara Polri dan masyarakat serta menciptakan suasana yang lebih humanis di tengah warga.

“Kami ingin kehadiran Polri dapat dirasakan langsung oleh masyarakat, tidak hanya dalam hal keamanan tetapi juga dalam aksi sosial yang bermanfaat,” tutupnya.

(*/red)

Berita Terkait

Wamen ATR BPN Serahkan 65 Sertipikat Elektronik ke Warga Semarang
Cilegon Gelar Royale Wedding Festival 2025
Menteri ATR/BPN Dorong Kepala Daerah Riau Ajak Warga Perbarui Data Pertanahan
BNNK Lamsel Dorong Sinergi Daerah Wujudkan Kota Tanggap Narkoba
Serukan Aksi Bersih Lingkungan Cegah DBD
MAN 2 Cilegon Ambil Bagian dalam Gerakan 1 Juta Pohon Matoa Kemenag RI
Pemkab Lampung Selatan Peringati Hari Kartini dengan Apel Khidmat
Kompolnas RI Dorong Penyamaan Persepsi untuk Tekan Kasus Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak
Berita ini 20 kali dibaca

Berita Terkait

Sabtu, 26 April 2025 - 14:34 WIB

Wamen ATR BPN Serahkan 65 Sertipikat Elektronik ke Warga Semarang

Sabtu, 26 April 2025 - 08:59 WIB

Cilegon Gelar Royale Wedding Festival 2025

Jumat, 25 April 2025 - 20:48 WIB

Menteri ATR/BPN Dorong Kepala Daerah Riau Ajak Warga Perbarui Data Pertanahan

Rabu, 23 April 2025 - 08:28 WIB

Serukan Aksi Bersih Lingkungan Cegah DBD

Selasa, 22 April 2025 - 15:28 WIB

MAN 2 Cilegon Ambil Bagian dalam Gerakan 1 Juta Pohon Matoa Kemenag RI

Selasa, 22 April 2025 - 09:30 WIB

Pemkab Lampung Selatan Peringati Hari Kartini dengan Apel Khidmat

Senin, 21 April 2025 - 19:05 WIB

Kompolnas RI Dorong Penyamaan Persepsi untuk Tekan Kasus Kekerasan terhadap Perempuan dan Anak

Senin, 21 April 2025 - 15:07 WIB

DPRD Cilegon Bentuk Pansus Raperda Anti Narkotika

Berita Terbaru

Ekonomi

Gubernur Ajak Pelaku Usaha Cilegon Manfaatkan Bank Banten

Sabtu, 26 Apr 2025 - 10:14 WIB

Gaya Hidup

Cilegon Gelar Royale Wedding Festival 2025

Sabtu, 26 Apr 2025 - 08:59 WIB